Kunjungan Industri 2025

Siswa-siswi kelas XII SMK Muhammadiyah 2 Sleman telah melaksanakan salah satu rangkaian program sukses ujian, dengan kunjungan industri di Surabaya - Bali, dilaksanakan pada hari Senin-Jum'at, 13-17 Januari 2025. siswa siswi mengunjungi industri di Surabaya sesuai dengan jurusan, Untuk jurusan TKR di Isuzu Giga, TSM di Viar Motor Indonesia, dan Busana di D'Fashion textile & tailor.
Alhamdulillah kegiatan berjalan dengan lancar, semoga dengan adanya kegiatan ini dapat mendapatkan wawasan dan ilmu yang bermanfaat untuk masa depan :)
#smkbisa #smkhebat #vokasikuatmenguatkanindonesia #ppdb2025 #jogjakarta #2025
Share This Post To :
Kembali ke Atas
Berita Lainnya :
- Buka Bersama 2025
- Buka Bersama 2025
- Penilaian Sumatif Tengah Semester Genap
- Buka bersama kelas X
- Program Kegiatan Ramadhan
Kembali ke Atas